Home » , » Peta Timur Tengah Pasca Kemenangan Mursi | kultwit @Ibnucloudheart

Peta Timur Tengah Pasca Kemenangan Mursi | kultwit @Ibnucloudheart

Written By Unknown on Monday, June 25, 2012 | 3:00 AM




Oleh Ibnu Dwi Cahyo
@Ibnucloudheart
Seorang Ghost Writer dan pemerhati sosial media



  1. Sembari "nongkrong" di masjid Kampus UNDIP, saya mau kultwit masa depan timur tengah dan dunia.

  2. Kemenangan Morsi dr IM sbg presiden Mesir mengguncang dunia tp tak ada yg kaget.

  3. Morsi yg berasal dr partai FJP (sayap IM) menyatakan dirinya mundur sebagai kader IM untuk konsentrasi sbg presiden mesir.

  4. Kemenangan #Morsi sudah ditebak militer mesir di SCAF, krn itu mereka bubarkan parlemen.

  5. SCAF malu dong parlemen dan presiden disabet oleh Ikhwan, itu bentuk komitmen mereka pada Israel.

  6. Skaligus beri tanda pada negara2 barat, bahwa masih ada harapan untuk jegal ikhwan di Mesir.

  7. Namun cara2 SCAF ini kuno, mgkn kalo ini terjadi di 80-an dan 90-an masih manjur. Negara2 barat juga punya perhitungan sendiri.

  8. Tahu dong ikhwan aljazair menang pemilu 88% di awal 90-an lalu dikudeta militer+prancis, makanya Zidane, Benzema pindah.

  9. Insyaallah hal tsb ga akan terjadi. Masyarakat dunia memantau langsung. Negara2 barat perhitungkan sikap masyarakatnya.

  10. Negara2 eropa bisa dicap Kolonial dan Kuno oleh rakyatnya bila dukung SCAF terang2an.

  11. AS saat ini sedang "galau". Mereka punya kepentingan singkirkan pengaruh Rusia, Cina dan Iran di timur tengah.

  12. Di saat yg sama Turki serta jaringan Ikhwan terus tunjukkan kemenangan2 yg signifikan.

  13. Titiknya sekarang di suriah. Bila Ikhwan-oposisi berhasil gulingkan Asaad, maka pengaruh Iran, Rusia dan Cina habis.

  14. Krn Suriah adalah jembatan bagi Iran di lebanon (Hizbullah). Bila Suriah lepas, lebanon diyakini lepas pula.

  15. Kalo Iran tak punya sekutu LOKAL, masih mau Rusia dan Cina bantu Iran? No Free Lunch.

  16. Jadi ada titik temu Ikhwan dan AS. Dalam hal ini, yaitu Suriah. Makanya AS cenderung diam sikapi kemenangan #Morsi.

  17. Dikala Israel gemetaran, AS bs jd sedang lobi Ikhwan untuk masa depan timteng (kepentingan AS). Tp Ikhwan tak lugu2 amat.

  18. Kalo Suriah dan Mesir dikelola Ikhwan, apa jadinya Israel? Dikepung lawan dr 2 arah. Tinggal Jordania aja.

  19. Israel sedang lobi luar biasa ke AS, untuk bantu habisi Ikhwan. Tp Ikhwan sudah terlanjur kuat di Timur Tengah.

  20. Ikhwan diibaratkan Netanyahu sbg kanker stadium 4, tp terlalu beresiko untuk serang Mesir.

  21. Jalan satu2nya adalah cegah Ikhwan berkuasa di Suriah, itu strategi Israel saat ini, tp mungkinkah???

  22. Ikhwan sudah terlanjur kuat di timteng, itu sulit dielakkan oleh AS. Belum lagi kekuatan diplomasi Turki.

  23. Erdogan tawarkan suaka pada Asaad. Itu adlh strategi keluarkan Asaad dr Suriah lebih cepat. AS sering gunakan taktik serupa.

  24. Dalam suasana chaos, Mossad (intelejen israel) lakukan banyak hal. Salah satunya tembak jatuh pesawat militer Turki.

  25. Memperkeruh suasana, agar tak jelas mana kawan-lawan. Itu dasar kerja mossad. Tp Erdogan kalem aja tuh.

  26. Arab Saudi dan Iran walau bermusuhan sama2 tak suka dgn kemenangan #Morsi.

  27. Saudi dan Iran sadar Ikhwan bisa habisi pengaruh politik mereka, Jordania sadar buka keran politik bagi Ikhwan.

  28. Ikhwan pun tahu benar bahwa Iran-Saudi tak akan pernah bisa koalisi, krn isu Sunni-Syiah.

  29. AS pun mulai sadar bahwa masa depan timur tengah bukanlah Iran atw Saudi, tp Ikhwan.

  30. Benturan banyak kepentingan macam AS, Saudi, Iran, Israel, Rusia, Cina dan Eropa memperumit revolusi, tp itu jd peluang pula.

  31. Lalu tugas pertama #Morsi adalah rekonsiliasi seluruh elemen Mesir, terutama militer. Itu tugas berat.

  32. Setidaknya Erdogan akan jd contoh bagi #Morsi bagaimana cara taklukkan kubu militer nan despotik.

  33. Iran siapkan cadangan yaitu Irak, dmana Presidennya berasal dr kubu Syiah. Iran jg sadar Ikhwan di Irak sudah cukup kuat.

  34. Untuk hindari chaos beberapa negara buka kran demokrasi spt Jordania dan Maroko.

  35. Pemimpin pemerintahan sementara Libya juga kader Ikhwan.

  36. Para thinker di gedung putih telah sampaikan ke Obama, Ikhwan tak bisa dibendung. Lebih baik kerjasama drpd memusuhi.

  37. Indonesia? Pasti kena efeknya. Yg pengen dpt durian runtuh kudu kuasai bahasa Arab. Investor Arab ga suka bahasa asing.

  38. Oke, fakta2 sudah di depan mata. Tentukan pilihan saat ini juga. Mau jadi penonton atw pemain utama, pilihan ada pada anda.





___________ posted by: Blog PKS PIYUNGAN - Bekerja Untuk Kejayaan Indonesia
Share this article :

0 comments:

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template | PKS PIYUNGAN | PKS Tegal | PKS Magelang | PKS Jaktim | PKS Pontianak | PKS Sumut | MBO indonesia | Caksub
Copyright © 2013. PKS Kedungkandang - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger